HARI GURU NASIONAL


MERAYAKAN HARI GURU NASIONAL
SMK AT-TAQWA 05 KEBALEN


Guru Smk attaqwa 05 berbaris di lapangan

Siswa/i menyanyikan himne guru bersama"

Pembacaan doa bersama"

Masing"kelas mengasikan buket bunga kepada walas&foto bersama dengan siswinya.


     Para guru  Smk attaqwa 05 diminta berbaris di depan lapangan. Karena akan diadakannya perayaan HARI GURU NASIONAL yang bertepatan pada hari Senin,25 November 2019.sebelum acara di mulai kami menyanyikan himne guru secara bersama" dan pembacaan doa yang akan di pandu oleh guru kami yaitu Bpk.Salim, lalu satu per satu perwakilan kelas membawa buket bunga yang diserahkan kepada masing-masing wali kelasnya.
 "Siswa/i Smk attaqwa 05 mengucapkan terima kasih kepada Bapak-Ibu guru yang telah mengajar kan kami," tutur Indah yang mewakili kelas X/XI/XII"Se onmoga Bapak-Ibu guru tetap bersemangat dan bersabar membimbing kami."
Setelah selesai, secara serempak, mereka memecahkan balon yang dibawanya. Para siswa pun bersorak gembira ketika balon itu di pecahkan 
Lalu, para siswa/i pun membentuk barisan dan mulai menyalami guru-guru Smk attaqwa 05 "Selamat Hari Guru, ya, Bapak-Ibu," kata mereka sambil mencium punggung tangan beliau
Terima kasih guru-guru kami atas bimbingan yang luar biasa selama ini. Suatu saat nanti, kalau kami bertemu kembali, bukan sebagai murid dan guru, melainkan sebagai manusia yang bermartabat, kita akan mengenang hari ini dalam suatu nostalgia.

Jika ingin mengepoin kegiatan di sekolah kami silahkan kalian klikDisini.
Share:

Related Posts:

1 komentar:

Postingan Populer

header

header

Categories

Facebook

Random Posts

Recent Posts

Recent in Sports

Business

Fashion

Tags

Recent Posts